UPDATE Peringatan Dini Cuaca, BMKG Sumsel Sebut Daerah-daerah Ini Berpotensi Hujan Disertai Angin Kencang

- 16 April 2024, 20:32 WIB
WASPADA HUJAN DAN ANGIN KENCANG : Peringatan dini BMKG Sumatera Selatan, Selasa, 16 April 2024, menyebutkan beberapa daerah di wilayah Sumatera Selatan masih berpotensi terjadi hujan sedang - lebat disertai kilat/petir dan angin kencang, dari pukul 18.40 hingga 21.10 WIB.
WASPADA HUJAN DAN ANGIN KENCANG : Peringatan dini BMKG Sumatera Selatan, Selasa, 16 April 2024, menyebutkan beberapa daerah di wilayah Sumatera Selatan masih berpotensi terjadi hujan sedang - lebat disertai kilat/petir dan angin kencang, dari pukul 18.40 hingga 21.10 WIB. /

KLIKSUMSEL, PALEMBANG - Peringatan untuk masyarakat Sumsel atau pemudik yang ingin melintasi atau bepergian pada malam ini, Selasa, (16/4/2024), akan berpotensi terjadi hujan disertai kilat/petir dan angin kencang.

Berdasarkan informasi yang dikeluarkan oleh BMKG Sumatera Selatan, Selasa, 16 April 2024, menyebutkan beberapa daerah di wilayah Sumatera Selatan masih berpotensi terjadi hujan sedang - lebat disertai kilat/petir dan angin kencang, dari pukul 18.40 hingga 19.10 WIB.

Berikut nama-nama daerahnya, antara lain;

- Kabupaten Ogan Komering Ulu: Ulu Ogan, 

- Kabupaten Muara Enim: Semende Darat Ulu, 

- Kabupaten Musi Rawas: Jayaloka, Stl Ulu Terawas, Selangit, Tiang Pumpung Kepungut, Tuah Negeri, 

- Kabupaten Banyuasin: Banyuasin Ii, 

- Kabupaten Ogan Komering Ulu Selatan: Pulau Beringin, Sindang Danau, 

- Kabupaten Empat Lawang: Muara Pinang, Lintang Kanan, dan sekitarnya.

Halaman:

Editor: Donni


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x